Kapolres Lampung Barat Berganti, AKBP Sugeng Priyantono Digantikan oleh AKBP Ryky Widya Muharom
Minggu, 15 Oktober 2023 | 20:34 WIB
BANDAR LAMPUNG, iNewsWayKanan.id - Berdasarkan Surat Telegram Polri, sejumlah perwira kepolisian disejumlah daerah, begitu juga di Polda Lampung.
Dalam Surat Telegram Kapolri Nomor Surat ST/2360/X/KEP/2023 tertanggal 14 Oktober 2023, Kapolres di Lampung Barat mendapatkan promosi jabatan/mutasi.
Adapun Kapolres yang berganti yakni Polres Lampung Barat, yang sebelumnya dijabat oleh AKBP Sugeng Priyantono dimutasikan sebagai Kasiwal Subditwal PJR Ditgakkum Korlantas Polri.
Editor : Okta Setiawan