Sekelompok arkeolog melakukan penggalian di sebuah tempat pemandian zaman Romawi Bizantium di Kota Ashkelon, Israel.
Mereka melakukan penggalian hingga menemukan sebuah selokan yang diyakini dulunya merupakan tempat untuk membuang mayat bayi yang baru lahir.
Di dalam selokan kuno tersebut peneliti menemukan hampir seratus tengkorak bayi.
Berdasarkan penelitian lebih lanjut diketahui bahwa sebagian besar tulang-tulang tersebut berasal dari bayi laki-laki.
Editor : Yuswantoro
Artikel Terkait