Begini Cara agar Foto Profil WA Hanya Bisa Dilihat Sahabat

Dini Listiyani
Foto Profil WA Cuma Bisa Dilihat Sahabat, Begini Caranya (Foto: ilustrasi Okezone)

1. Buka aplikasi WhatsApp

2. Pergi ke pengaturan WhatsApp

- Pada perangkat iPhone atau iPad, tap ikon gear di sudut bawah kanan layar

- Untuk Android, tap tanda titik tiga di sudut kanan atas dan select Settings

3. Tap Account. Ikon kunci putih dengan background biru

4. Tap Privacy

5. Tap Profile Photo. Opsi ini berada di urutan kedua dari atas

6. Select opsi yang diinginkan:

- Tap Everyone jika Anda ingin siapa pun di WhatsApp dapat melihat gambar profil

- Tap My Contact jika Anda hanya ingin kontak WhatsApp yang melihat gambar profile

- Tap Nobody jika Anda tidak ingin siapa pun di WhatsApp melihat gambar profil

7. Tap Privacy untuk menyimpan pengaturan. Layar akan kembali ke halaman sebelumnya dan akan menampilkan sebentar "Updating... di bagian atas halaman. Ini kemudian akan menyegarkan dan menyimpan pilihan Anda yang diperbarui.

*(Berita ini sudah terbit di iNews.id dengan judul: Foto Profil WA Cuma Bisa Dilihat Sahabat, Begini Caranya)

 

Editor : Yuswantoro

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network