Transmigrasi Suku Jawa ke Lampung, Begini Sejarahnya

Tim iNews.id
Transmigrasi Suku Jawa ke Lampung, Begini Sejarahnya, Foto: MPI.

Kolonisatie di zaman Hindia Belanda dilakukan dengan latar belakang politik balas budi.

Ini dilakukan setelah Belanda mendapatkan keuntungan atas kerja paksa di bawah cultuurstelsel. Pemerintah Hindia Belanda juga ingin mengatasi keterpurukan ekonomi masyarakat di Jawa.

Sebelum program ini dimulai, pemerintah Hindia Belanda menugaskan asisten residen Sukabumi, AG Heiting. Dia diperintahkan untuk mengadakan penelitian pemindahan penduduk Jawa ke luar pulau.

Setelah melakukan penelitian, pada tahun 1905, pemerintah menyiapkan segala satu untuk kolonisatie gelombang pertama.

Editor : Yuswantoro

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network