Hujan Deras Sebabkan Sungai Way Nakau dan Way Serupa Meluap, Polisi Bantu Warga yang Terendam Banjir

M Alim
Hujan Deras Sebabkan Sungai Way Nakau Meluap, Polisi Bantu Warga yang Terendam Banjir, Foto: Polres Wk.

Sementara, untuk pemukiman warga di dua Kampung tersebut tidak terdampak banjir, hanya perkebunan sawit dan kebun singkong warga yang terdampak.

Beberapa personel Subsektor Negeri Agung Polsek Blambangan Umpu Polres Way Kanan Polda Lampung masih melakukan pengamanan dan turut membantu warga yang terdampak banjir. Apalagi akses Jalan dari Kampung Rejo Sari dan Kampung Tanjung Rejo terendam air. Untuk korban jiwa, hingga saat ini belum ada laporan.

Di tempat terpisah di hari yang sama, sekitar pukul 10.00 WIB terjadi juga kenaikan debit air sungai Way Serupa yang terletak di Jalan poros HTI Reg 46 Dusun Tanjung Sari Kampung Tanjung Serupa Kecamatan Pakuan Ratu Kabupaten Way Kanan.

Akibat meluapnya air sungai Way Serupa ke jalan dengan ketinggian air kurang lebih 50 cm, sampai menutup akses jalan dari Dusun Tanjung sari Kampung Tanjung Serupa Kecamatan Pakuan Ratu meski tidak sampai meluap ke pemukiman warga.

Editor : Yuswantoro

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network