Viral, Siswa Sekolah Lewati Jembatan Tiuh Balak 2 yang Rusak dan Membahayakan

Aldiansyah
Viral, Siswa Sekolah Lewati Jembatan Tiuh Balak 2 yang Rusak dan Membahayakan, Foto: FB akun Almi

WAY KANAN, iNewsWayKanan.id - Viral sebuah postingan foto di grub Facebook Kabar Way Kanan dan kiriman video dari warga yang memperlihatkan beberapa murid sekolah melewati jalan yang rusak dan bisa membahayakan pengguna jembatan apalagi anak-anak.

Dari himpunan iNewsWayKanan.id, dampak banjir besar melanda beberapa sungai di Kabupaten Way Kanan, salah satu jembatan yaitu jembatan di Dusun 4, Tiuh Balak 2 penghubung Kecamatan dari Baradatu dan Gunung Labuhan rusak parah dan memprihatinkan, sehingga susah dilalui, Sabtu (18/03/2023).

Dari keterangan pengguna jembatan yang bernama Almi menerangkan bahwa Siswa sekolah terpaksa melewati jembatan yang rusak, karena  jalan lain yang bisa dilewati sangat jauh sehingga akses transportasi ke sekolah yang dekat hanya jembatan tersebut.



Editor : Yuswantoro

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network