Nurul mengungkapkan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga saya masih diberi kesempatan untuk bisa menikmati hadiah yang sangat indah tersebut, yaitu menjadi lulusan terbaik fakultas syariah program studi hukum keluarga Islam dimana angkatan IX suami saya sendiri juga menjadi lulusan terbaik dengan IP 3.74
"Hadiah ini saya persembahkan untuk kedua orang tua saya, suami, dan keluarga tercinta, tanpa mereka saya bukanlah siapa-siapa," ungkapnya.
"Terimakasih banyak untuk Almamater tercintanya institut almaarif waykanan yg telah memberikan ilmu yang tak terhingga dan kepercayaan hadiah ini kepada saya, saya bangga menjadi lulusan kampus hijau institut Almaarif waykanan, maju terus kampus tercintaku," ujarnya.
Editor : Yuswantoro
Artikel Terkait