Polres Way Kanan Gelar Sholat Idul Adha 1444 H sekaligus Laksanakan Pemotongan Hewan Kurban

Dhendi
Polres Way Kanan Gelar Sholat Idul Adha 1444 H sekaligus Laksanakan Pemotongan Hewan Kurban, Foto: Polres Way Kanan.

Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna menyampaikan pelaksanaan shalat idul adha bertujuan untuk mempererat silaturahmi sesama anggota Polres Way Kanan dan masyarakat sekitar, karena tanpa kerjasama warga tugas Polisi tidak bisa berjalan dengan baik.

Sementara itu, setelah pelaksanaan sholat idul adha, dilanjutkan dengan penyembelihan hewan kurban di halaman Masjid Darul Fattah Polres Way Kanan. 

"Hewan qurban yang diterima terdiri dari 5 ekor sapi dan 5 ekor Kambing masing-masing akan di sembelih selanjutnya dagingnya akan di bagikan kepada anggota, masyarakat sekitar dan terutama bagi orang-orang yang berhak mendapatkannya," imbuh AKBP Teddy.



Editor : Yuswantoro

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network