Ratusan Calon Kepala Kampung Terpilih Pilkakam 2023 di Way Kanan Hadiri Acara Pembekalan Manajemen

Elwi Ganda
Ratusan Calon Kepala Kampung Terpilih Pilkakam 2023 di Way Kanan Hadiri Acara Pembekalan Manajemen, Foto: Elwi Ganda

Lebih lanjut Adipati menuturkan, acara pembekalan bagi Kepala Kampung terpilih periode 2023-2029 pada kegiatan-kegiatan ini adalah kegiatan penting dan rutin bagi pemerintah kabupaten Way Kanan.

Dimana tugas dan fungsi Kepala Kampung adalah sebagai pemimpin penyelenggaraan pemerintahan di Kampung Bapak atau Ibu pimpin maupun lingkup eksternal yaitu BPK, Lembaga Kemasyarakatan Kampung, dan lembaga lainnya di Kampung.

Tugas dan fungsi ini tidak dapat dilaksanakan dengan baik tanpa adanya pemahaman dan kesadaran serta kaloborasi yang sinergi baik dalam lingkup internal struktur organisasi pemerintah Kampung.

"Maka sudah menjadi kewajiban kami sesuai kewenangan yang diamanatkan ketentuan peraturan perundang-undangan untuk melakukan pembinaan kepada kepala Kampung sesuai mekanisme yang ada," pungkas Bupati Adipati.

Editor : Yuswantoro

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network