Yakni telah berhasil ungkap kasus peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika golongan I jenis sabu dengan berat total barang bukti sebanyak 111,54 (seratus sebelas koma lima puluh empat) gram di wilayah hukum Polres Way Kanan.
Sementara penghargaan diberikan langsung oleh Kapolres Way Kanan kepada AKP Sigit Barazili jabatan Kasatresnarkoba bersama 18 (delapan belas) personel Satnarkoba, dua personel Satlantas dan satu personel Satsamapta Polres Way Kanan.
Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi yang setingi-tingginya terhadap personel yang berprestasi sehingga diharapkan dapat menjadi pemicu untuk personel Polri lainnya agar melaksanakan tugas dengan baik dan menorehkan prestasi.
Editor : Yuswantoro
Artikel Terkait