Membentuk Karakter Generasi Penerus, LDII Lampung Timur Adakan Liga Futsal

Heryanto
Membentuk Karakter Generasi Penerus, LDII Lampung Timur Adakan Liga Futsal, Foto: LDII

Heri juga berharap, kegiatan seperti ini menjadi salah satu kegiatan untuk mengantisipasi kegiatan-kegiatan negatif yang marak dilakangan anak muda. Ia juga mengharapkan kegiatan ini bisa dilanjutkan dengan mempertemukan generus dari zona selatan dan zona utara.

Kegiatan tersebut juga di hadiri oleh Imam Zaki Nurhidayat, S.TP, salah satu anggota DPRD Lampung Timur. Imam mengucapkan selamat atas terselenggaranya kegiatan Liga Futsal tesebut. Ia juga berharap dari kegitan tersebut akan melahirkan talenta-talenta muda untuk berkiprah dalam liga futsal atau sepak bola di Lampung Timur.

Ia juga menyampaikan, kegiatan seperti ini menjadi bukti bahwa LDII tidak hanya membina agama saja. “ harapan kita semua bahwa kita ingin membuktikan kepada masyarakat umum secara luas, bahwasannya LDII generasi penerusnya tidak hanya memprioritaskan atau memikirkan bidang kegiatan sosial keagamaan saja, tapi kita juga bisa memberikan bukti bahwa kiprahnya kader LDII juga bisa berkiprah di bidang non-sosial keagamaan, contohnya di kegiatan futsal ini, “ tuturnya.



Editor : Yuswantoro

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network