Polres Pringsewu Siap Gelar Operasi Keselamatan 2024: Target Sasaran 11 Jenis Pelanggaran Lalin

Rizki Tri Setyo
Polres Pringsewu Siap Gelar Operasi Keselamatan 2024: Target Sasaran 11 Jenis Pelanggaran Lalu Lintas, Foto: Rizki

PRINGSEWU, iNewsWaykanan.id – Kepolisian Polres Pringsewu akan menggelar Operasi Keselamatan 2024 yang bertujuan meningkatkan kepatuhan masyarakat dalam berlalu lintas khususnya menjelang hari raya Idhul Fitri 1445 H/2024M.

Operasi Keselamatan ini juga akan dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia pada tanggal 4-17 Maret 2024, dengan target sasaran 11 jenis pelanggaran lalu lintas.

Kasat Lantas Polres Pringsewu menyebut, ada 11 pelanggaran lalu lintas yang akan ditindak selama operasi yakni berkendara menggunakan ponsel, pengemudi atau pengendara di bawah umur.



Editor : Yuswantoro

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network