Kopda Muslimin Tewas Diduga Keracunan, Ini 5 Faktanya
Jum'at, 29 Juli 2022 | 07:34 WIB
4. Dimakamkan tanpa upacara militer
Jenazah Kopda Muslimin langsung dimakamkan setelah hasil autopsi di Rumah Sakit Bhayangkara Semarang selesai.
Kapendam IV/Diponegoro Letkol Bambang Hermanto mengatakan pemakaman Kopda Muslimin tidak dilakukan secara militer.
Hal tersebut akibat almarhum melakukan pelanggaran sehingga hak untuk dimakamkan secara militer dicabut.
"Dibawa ke Kendal untuk dimakamkan. Tadi disaksikan oleh adiknya," tutur Hermanto.
Editor : Yuswantoro