Logo Network
Network

Transmigrasi Suku Jawa ke Lampung, Begini Sejarahnya

Tim iNews.id
.
Jum'at, 11 November 2022 | 20:13 WIB
Transmigrasi Suku Jawa ke Lampung, Begini Sejarahnya
Transmigrasi Suku Jawa ke Lampung, Begini Sejarahnya, Foto: MPI.

BANDAR LAMPUNG, iNewsWayKanan.id - Transmigrasi merupakan perpindahan penduduk dari pulau yang padat penduduknya ke pulau yang jarang penduduk. Dalam hal ini dari Pulau Jawa ke Pulau Sumatera yakni Lampung.

Harus kamu ketahui, sejarah transmigrasi orang Jawa ke Lampung, ternyata program ini ternyata digagas oleh pemerintah Hindia Belanda.

Adapun sejarah transmigrasi orang Jawa ke Lampung adalah sebagai berikut:

Dilansir dari berbagai Sumber, Rabu (9/11/2022), transmigrasi pertama kali dilakukan pada tahun 1905. Saat itu, program ini disebut kolonisatie.

Follow Berita iNews Waykanan di Google News

Halaman : 1 2 3
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.