Profil Andriano Dwiki Agusta Ketua DPD PAN Way Kanan yang Calonkan Diri sebagai Caleg DPRD Lampung

"Kami berpesan untuk masyarakat, pesan saya agar masyarakat berpartisipasi dalam pemilu 14 Februari 2024, jangan sampai golput karena 1 suara menentukan nasib Indonesia di 5 Tahun mendatang," ungkapnya, Kamis (08/05/2024).
Dan berikut ini adalah profil lengkapnya:
Nama : Andriano Dwiki Agusta S.Sn
Lahir : Palembang, 03 Agustus 1988
SD : Harapan 2 (Medan)
SMP : Kartika ll-2 Persit (Bandar Lampung)
SMA : Islamic Village (Tangerang)
S1 : Universitas Pelita Harapan (Tangerang)
Pekerjaan : Wirausaha
Riwayat Organisasi :
- Perbakin Lampung
- HIPMI Lampung
- Pemuda Tani Lampung
- SAPMA Pemuda Pancasila
Tangerang Selatan.
Riwayat Politik :
- Ketua Biro Kajian Lingkungan
Hidup DPW PAN Lampung
(Pengurus Harian)
• Ketua DPD PAN Way Kanan.
Editor : Yuswantoro