Angin Puting Beliung di Bengkulu Jaya Robohkan Pohon dan Tiang Listrik, Beberapa Rumah Rusak

Bambang Edi Saputra
Dampak Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Angin Puting Beliung di Bengkulu Jaya Robohkan Pohon dan Tiang Listrik serta Beberapa Rumah alami Kerusakan, Foto: Polsek Gunung Labuhan

Sementara di tempat berbeda di Kampus yang sama terjadi juga kerusakan di sebuah Lapak singkong milik warga bernama Romi, (32), di Dusun 2 Kampung Bengkulu Jaya, dengan kerugian materi kurang lebih Rp500 Ribu.

Dan kerusakan sebuah Kadang ayam milik warga bernama Kasim, (45) Dusun 2, Kampung Bengkulu Jaya, dengan Kerugian materi Rp2 Juta.

"Total kerugian ditaksir kurang lebih Rp7.600 Juta," katanya.

"Pesan kepada warga masyarakat, tetap berhati hati dan waspada, karena perubahan cuaca dari musim kemarau akan menghadapi musim hujan dan Anggin kencang, terutama pemukiman yang dekat pohon pohon besar dan tepat rawan longsor, selalu berdo'a dan tetap semangat," pungkasnya.

Editor : Yuswantoro

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network