Babinsa Koramil Way Tuba Dampingi Petani untuk Wujudkan Program Ketahanan Pangan di Beringin Jaya

Net Tera
Babinsa Koramil Way Tuba Dampingi Petani untuk Wujudkan Program Ketahanan Pangan di Beringin Jaya, Foto: Kodim Way Kanan

Tentunya sangat dibutuhkan kerjasama antara Babinsa, UPT Pertanian dan tentunya petani untuk mendapatkan hasil atau produksi maksimal dalam bercocok tanam, salah satunya dengan penyiapan lahan, pemilihan bibit yang baik serta membersihkan rumput di sekitar kebun, supaya petani dapat meningkatkan mutu serta hasil panen yang maksimal dan nantinya dapat menunjang perekonomian petani.

"Kami Karjiyo selaku pemilik lahan juga mengucapkan terimakasih kepada bapak Babinsa yang selalu aktif dalam mendampingi kami mulai dari penyiapan lahan, bibit dan perawatan," pungkasnya.



Editor : Yuswantoro

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network