Mahasiswa STIT Al-Hikmah Diberikan Wasbang, Waka lll Inhar Efendi: Agar Mengerti Undang-undang 

Net Tera
Mahasiswa STIT Al-Hikmah Dapatkan Wasbang dari Dandim Way Kanan, Waka lll Inhar Efendi: Agar Mengerti Undang-undang, Foto: Pendim WK.

WAY KANAN, iNewsWayKanan.idMahasiswa diberikan wawasan Kebangsaan oleh Komandan Kodim 0427/Way Kanan Letkol Inf Aan Fitriadi, Ketua STIT Al-Hikmah melaui Wakil lll Inhar Efendi, M.Pd mengatakan agar Mahasiswa mengerti aturan dan undang-undang yang berlaku.

Hal tersebut diungkapkan Inhar Efendi saat dikonfirmasi setelah acara pembekalan wawasan kebangsaan kepada mahasiswa STIT AL-HIKMAH di Aula STIT Pisang Baru Kecamatan Bumi Agung, oleh Dandim 0427 Way Kanan, Kamis ( 25/1/2024).

Inhar Efendi menerangkan bahwa, kegiatan tersebut dalam rangka seminar kebangsaan, yaitu peran generasi muda dalam bela negara, ditujukan kepada mahasiswa dan siswa siswi yang ada di Pisang Baru, Bumi Agung.

"Tujuan seminar kebangsaan ini supaya generasi muda tetap solid, mengerti terhadap aturan dan undang-undang yang ada," ungkapnya.

"Harapan kedepan generasi muda bisa membawa nama baik dirinya sendiri dan kampus khususnya," ujarnya.

Editor : Yuswantoro

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network