Jelang Pilkada 2024, Polres Way Kanan Gelar Audiensi Bersama Awak Media

Afdal Zigrila Tidar
Cooling System Jelang Pilkada 2024, Polres Way Kanan Gelar Audiensi Bersama Awak Media, (Foto: Humas Polres Way Kanan)

Dalam pertemuan pertama yang digelar di ruang kerja Kapolres bersama PWI tersebut AKBP Pratomo mengajak insan pers atau wartawan untuk dapat berkolaborasi, koordinasi dan komunikasi membantu pihak Kepolisian dalam menjaga situasi Kamtibmas khususnya menjelang Pilkada tahun 2024 serta menjaga nama baik PWI Kabupaten Way Kanan.

"Oleh sebab itu, media dalam menjalankan fungsi sosial dan kontrol harus menyajikan informasi yang benar-benar valid, kredibel dan berimbang sehingga dapat menjalankan tugas pokok dan perannya sebagaimana mestinya sesuai peraturan perundang - undangan yang berlaku,”  imbuh Kapolres.

Senada, PLT Ketua PWI Kabupaten Way Kanan Lukmansyah menuturkan, selain silaturahmi, pertemuan hari ini adalah untuk membangun sinergitas dengan jajaran Kepolisian.

Meski adanya penyegaran di dalam tubuh Organisasi PWI, pihaknya menegaskan siap mendukung Polres Way Kanan dalam menciptakan Kamtibmas yang kondusif.

“Kita harap sinergitas ini bisa lebih ditingkatkan, mohon bimbinganya untuk para media khususnya di PWI," ucapnya.

Editor : Yuswantoro

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network