get app
inews
Aa Text
Read Next : Sebanyak 120 Personel Polres Way Kanan Jalani Pemeriksaan Kesehatan Berkala Tahun Anggaran 2025

Polisi Tangkap DPO Pelaku Pencuri Tas Milik Peserta Kejurnas Arung Jeram Way Kanan di Jakarta

Selasa, 06 Juni 2023 | 16:26 WIB
header img
Polisi Bekuk DPO Pelaku Pencuri Tas Milik Peserta Kejurnas Arung Jeram Banjit Way Kanan di Jakarta, Foto: Polres Way Kanan.

Atas informasi tersebut petugas gabungan melakukan penyelidikan dengan menuju lokasi dan petugas berhasil melakukan penangkapan tanpa disertai perlawanan kemudian tersangka di bawa ke Polsek Banjit guna dilakukan penyidikan lebih lanjut.

Sementara untuk barang bukti berupa tas pinggang merek eiger warna biru dongker berisikan HP Samsung A30S warna Toska, simcard, KTP, Kartu ATM, Kartu NPWP, Kartu BPJS Kartu Sertifikat Vaksin , sertifikat IRF, SIM A, SIM C, Kartu Alfamart, Stiker bertuliskan Bravo uang tunai Rp500 ribu rupiah milik korban telah dilakukan penyitaan dalam perkara sebelumnya.

"Tersangka dapat dikenai pasal 363 KUHP dengan hukuman pidana penjara maksimal tujuh tahun,” ungkap Iptu Supriyanto.

Editor : Yuswantoro

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut