get app
inews
Aa Read Next : Nahas! Kendaraan Ambulans dan Motor Terlibat Kecelakaan Lalu-lintas di Jalan Lintas Barat Sumatera

Terungkap, Jumlah Media Massa Terbanyak Ada di Sumatera

Kamis, 09 Februari 2023 | 07:18 WIB
header img
Terungkap, Jumlah Media Massa Terbanyak Ada di Sumatera, Foto: iNews.id

Terlepas dari itu, jelas Sapto, Dewan Pers mengingatkan seluruh media untuk tidak melupakan misi utama mereka. Terlebih, saat ini masih kurang media yang kembali pada idealisme semula, bila dari sisi finansial sudah relatif belum terpenuhi.

“Jika kebutuhan dari sisi ekonomi sudah mencukupi, media perlu kembali pada visi dan misi yang diembannya. Media itu merupakan pilar keempat demokrasi,” jelas dia.

Sapto menerangkan, bahwa media di era digital ini disarankan untuk tidak menyerahkan seluruh aplikasi atau kontennya kepada pihak lain. Sebaliknya, semua fasilitas dan aplikasi digital itu harus dikuasai oleh media. 

“Jika sebuah media sudah menyerahkan aplikasi dan kontennya kepada pihak lain, maka itu sama artinya menyerahkan sebagian hidupnya untuk dikelola ke pihak lain. Apalagi jika diserahkan kepada pihak lain yang notabene merupakan perusahaan asing,” ungkap dia. 

Editor : Yuswantoro

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut